Description
Permainan perakitan (assembly toy) cocok untuk melatih sensor motorik dan kelincahan jari anak-anak maupun orang lanjut usia, sehingga tidak kaku.
Bisa dirakit berulang-ulang sampai hapal, dan seru jika ditandingkan antar teman / keluarga.
Model berbentuk excavator
Obeng kecil sudah termasuk dalam paket
isi 67pcs
bahan metal
Mainan sudah SNI.