×

Rangkaian Listrik : Motor/ Dinamo DC

Artikel ini merupakan serangkaian training rangkaian elektronika dasar dari KlinikRobot :

Kali ini kita akan merangkai motor / dinamo listrik tegangan DC dimana menggunakan catu daya berupa baterai AAx2 buah.

Catatan : uji coba ini hanya diperbolehkan pada rangkaian dari Klinik Robot, karena kami telah memastikan tidak terjadi short/ konsleting pada komponen yang termasuk dalam kit. Jika pelanggan membuat sendiri rangkaian dari sumber berbeda, mungkin saja didapatkan hasil yang tidak sesuai.

Rangkain listrik yang dikerjakan sebagai berikut :

Perhatikan bahwa motor / dinamo DC tidak memiliki polaritas/ kutub + dan kutub -, sehingga kita bisa menghubungkan kabel baterai dengan motor / dinamo dc tanpa memperhatikan polaritas. Akan tetapi nanti hasilnya dapat kita simak bersama dalam video berikut ini, dimana arah putaran motor/ dinamo dc berubah sesuai/ mengikuti perubahan polaritas yang kita berikan pada motor/ dinamo dc tersebut :

Klinik Robot juga menyediakan berbagai motor dc/ dinamo dc dengan gearbox dan juga tanpa gearbox, pelanggan dapat lihat produknya disini :

Tamiya Robotics Motor Gearbox Series :